My Blog
  • Bisnis
  • Kesehatan
  • Otomotif
  • Teknologi
  • Wisata
SUBSCRIBE
No Result
View All Result
  • Bisnis
  • Kesehatan
  • Otomotif
  • Teknologi
  • Wisata
No Result
View All Result
My Blog
No Result
View All Result

Obat Alami Ambeien yang Bisa Anda Dapatkan Dengan Mudah

by admin
February 25, 2020
2 min read
0
Obat-Alami-Ambeien-yang-Bisa-Anda-Dapatkan-Dengan-Mudah

Foto dari Canva Photos Unlimited

Share on FacebookShare on Twitter

Ambeien merupakan salah satu penyakit yang sangat mengganggu aktivitas keseharian. Hal ini dikarenakan anus yang mengalami radang akan mengakibatkan rasa perih ketik digunakan untuk beraktivitas ataupun posisi duduk. Sehingga banyak orang yang melakukan operasi untuk menyembuhkan ambeien. Namun, ternyata ada beberapa obat alami ambeien yang bisa menyembuhkan tanpa melakukan operasi di rumah sakit. Berikut beberapa obat alami untuk menyembuhkan ambeien yang bisa Anda dapatkan dengan mudah:

1. Daun sirsak

Ternyata selain buahnya yang bisa dikonsumsi, daun sirsak juga bisa mengobati ambeien. Hal itu dikarenakan di dalam daun tersebut memiliki kandungan yang bermanfaat untuk anti-bakteri. Cara mengobatinya Anda bisa merebus daun sirsak dan dikonsumsi secara rutin.

2. Lidah buaya

Tanaman ini memang dikenal dengan manfaatnya yang banyak untuk kesehatan. Salah satu manfaat lidah buaya adalah menjadi obat alami ambeien. Hal ini dikarenakan dengan menggunakan lidah buaya bisa meredakan iritasi yang menyebabkan ambeien tersebut.

3. Minyak zaitun

Selain digunakan untuk memasak dan dikonsumsi, minyak zaitun juga bisa mengobati penyakit ambeien. Sama seperti lidah buaya, minyak zaitun bisa meredakan iritasi penyebab ambeien tersebut. Sehingga Anda bisa mengoleskannya pada bagian ambeien yang dilakukan secara rutin.

4. Minyak kelapa

Minyak kelapa juga memiliki manfaat lain selain untuk dikonsumsi. Salah satunya adalah bisa menjadi obat yang berguna untuk menyembuhkan ambeien. Minyak kelapa bisa meredakan iritasi serta mencegah terjadinya pembengkakan yang diakibatkan ambeien. Anda bisa mengoleskan minyak ini secara rutin untuk penyembuhan yang maksimal.

RELATED STORIES

Tetap-Makan-Enak-Saat-Diet-Intip-Tips-Membuat-Makanan-Diet-Yang-Lezat

Tetap Makan Enak Saat Diet, Intip Tips Membuat Makanan Diet Yang Lezat

October 15, 2020
5 Tips Memilih Obat Saat Hamil Dari SehatQ.com

5 Tips Memilih Obat Saat Hamil Dari SehatQ.com

June 14, 2020

5. Kulit manggis

Selain memiliki kandungan anti oksidan, ternyata kulit manggis juga bisa mencegah peradangan yang menyebabkan ambeien. Sehingga Anda bisa mengonsumsinya untuk mengobati ambeien secara alami. Disamping itu kulit manggis juga tidak memiliki efek samping.

Itulah obat alami ambeien yang bisa Anda coba di rumah. Selain mudah didapatkan, Anda juga bisa menyembuhkan ambeien tanpa harus melakukan operasi. Obat alami tersebut juga sehat dan aman untuk digunakan tanpa menimbulkan efek samping setelah dikonsumsi. Sehingga Anda tak perlu khawatir dampak yang terjadi setelah mengonsumsi obat alami tersebut.

Tags: Mengobati Ambeien dengan Daun sirsakMinyak kelapa Untuk AmbeienObati Ambeien dengan Kulit manggis
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Peta Situs
  • Disclaimers
  • Privacy Policy

© 2020 thesmespace - All Rights Reserved.

No Result
View All Result
  • Bisnis
  • Kesehatan
  • Otomotif
  • Teknologi
  • Wisata